Perkuat Daya Saing, Telkom University Motivasi Pelaku UMKM Fashion Muslimah: Ciptakan Produk Unggul

Telkom University kembali menegaskan komitmennya dalam memajukan sektor Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia. Kali ini, Telkom University fokus menyasar UMKM di ranah fashion Muslimah. Melalui sinergi apik dengan Rumah BUMN Bandung, universitas terkemuka ini sukses menggelar pelatihan…

